Ular cobra merupakan spesies yang meiliki gigitan mematikan.
Keunikan King cobra adalah spesiesnya hanya memiliki satu jenis, yakni Ophiophagus hannah.
King Cobra memiliki beberapa variasi warna dan pattern.
Di antaranya adalah red phase King Kobra yang hanya ada di Indonesia.
Jenis ular ini cenderung memiliki warna merah, terlihat merahnya lebih jelas itu di bawah lehernya.
Red Phase King Kobra adalah fase perubahan warna dari king cobra.
Fase tersebut ditandai dengan warna dasar ular yang berubah menjadi merah terang.
Fase ini biasanya terjadi pada saat ular memasuki masa dewasa dan biasanya tidak berlangsung lama.
Red Phase King Kobra sering ditemukan di hutan-hutan lebat di Asia Tenggara dan Asia Selatan.
Walaupun warna merah menarik perhatian, itu tidak berkaitan dengan keberacunan ular.